Rabu, 24 Desember 2014

Kerajina Karet Nyatu Khas Buntok

Para Pencinta kerajinan yang suka dengan kerajinan dari karet naytu, kini dibuka untutuk unum untuk dapat memiliki dan membeli kerajinan yang ada di sini.  
Sekilas tentang karet Nyatu adalah sebagai berikut :
Karet Nyatu ada 2 (dua) jenis yaitu karet nyatu berdaun bulat kecil yang disebut Nyatu Bringin, karetnya berwarna putih dan yang lain karet nyatu berdaun kecil memanjang serta dibawah daunnya berwarna muda disebut nyatu sambun, dengan karetnya berwarna putih kemerah-merahan. Karet Nyatu ini merupakan tanaman karet khas Kalimantan dan tumbuhnya ditanah yang tinggi atau perbukitan. Tanaman Karet Nyatu yang berumur 7-8 tahunan  dengan garis tengah 35 cm – 40 cm sudah siap dipanen (di sadap).

Dulu harganya Rp10 ribu per kilogram namun sekarang harganya sudah mencapai rp180 ribu per kilogram dan bahan bakunya sulit dicari,"ungkapnya.
Sekarang ini getah nyatu cuma bisa diperoleh di muara teweh, pangkalanbun, dan buntok kalteng.



Kendati demikia, para pengerajin karet getah nyau tetap optimis membuat kerajinan khas kalimantan ini.